Sebuah kubus memiliki volume 64 cm³.luas permukaanya adalah​

Posted on

Sebuah kubus memiliki volume 64 cm³.luas permukaanya adalah​

Jawaban:

sisi = sqrt[3]{64} = 4

luas permukaan = 6 × luas alas

= 6 × (4×4)

= 6 × 16

= 96 cm²

Penjelasan dengan langkah-langkah:

langkah

cari rusuk kubus dulu

=³√V

=³√64

=4cm

cari luas permukaanya

=6×s×s

=6×4×4

=6×16

=96cm²

semoga membantu

kalau belum paham boleh bertanya hihihi.