Sebuah limas persegi memiliki keliling alas 64 cm, jika tinggi limas tersebut 6 cm luas permukaan limas tersebut adalah

Posted on

Sebuah limas persegi memiliki keliling alas 64 cm, jika tinggi limas tersebut 6 cm luas permukaan limas tersebut adalah

Jawaban Terkonfirmasi

✔ Mapel = Matematika
✔ Kelas. = 8 SMP
✔ Materi = Bangun Ruang sisi datar
✔ Kata kunci = Limas

Penyelesaian :
➡➡➡➡➡➡➡➡➡➡➡➡

Sisi Alas Limas
4s = Keliling
4s = 64 cm
s = 64 cm / 4
s = 16 cm

Tinggi Segitiga tegak
= √(6² + (16/2)²)
= √(36 + 64)
= √100
= 10 cm

Luas Permukaan Limas
= Luas Alas + (n x ½ x a x t)
= (16 cm x 16 cm) + (4 x ½ x 16 cm x 10 cm)
= 256 cm² + 320 cm²
= 576 cm²

Semoga Membantu 🙂