Sebuah mesin hidrolik pengangkat mobil memiliki luas A¹=5 cm² dan A² =100 cm² berapakah besar gaya F¹ jika besar gaya f² 500 N?

Posted on

Sebuah mesin hidrolik pengangkat mobil memiliki luas A¹=5 cm² dan A² =100 cm² berapakah besar gaya F¹ jika besar gaya f² 500 N?

"Jika dalam sebuah sistem fluida tertutup diberikan tekanan, tekanan tersebut akan disalurkan ke segala arah dengan besar yang sama" — Hukum Pascal

Secara matematis dinyatakan:  boxed{P_1=P_2}

Pembahasan Soal

Diketahui:

 begin{align} A_1&=5 :text{cm}^2 \ A_2&=100 :text{cm}^2 \ F_2&=500 :text{N} end{align}

Ditanya:  F_1 = dots ?

Jawab:

 begin{align} P_1&=P_2 \ dfrac{F_1}{A_1} &= dfrac{F_2}{A_2} \ dfrac{F_1}{5 :text{cm}^2} &= dfrac{500 :text{N}}{100 :text{cm}^2} \ F_1 (100:text{cm}^2) &= (500:text{N})(5:text{cm}^2) \ F_1 &= dfrac{(500:text{N})(5:text{cm}^2)}{100:text{cm}^2} \ F_1 &= 25 :text{N} end{align}

Jadi, besar gaya  F_1 adalah  25text{ N} .