Sebuah mobil menghasilkan 10 liter bensin untuk menempuh jarak 60 km . jika jarak yang ditempuh 100 km, maka bensin yang diperlukan adalah …. ​

Posted on

Sebuah mobil menghasilkan 10 liter bensin untuk menempuh jarak 60 km . jika jarak yang ditempuh 100 km, maka bensin yang diperlukan adalah …. ​

Penjelasan Dengan Langkah-Langkah :

Jarak : Bensin:
60Km. 10Liter
100Km. x

dimana : x=Bensin yang diperlukan untuk menempuh jarak 100km.

x=100km/60km=10Liter
x=(100×10):60
x=1.000/60(Matiin Nolnya)
x=100/6
x=16,66=16⁴/6

jadi,Banyak bensin yang di perlukan untuk menempuh jarak 100km adalah 16,66 liter bensin

#MaafKluSlh#MogaMembantu#

JadikanYangTerbaikKalauMerasaTerbantuyah^•^