Sebuah mobil mula-mula diam. Kemudian mobil itu dihidupkan dan mobil bergerak dengan percepatan tetap 2 m/s2. Setelah mobil bergerak 10 s mesinnya dimatikan sehingga mobil mengalami perlambatan tetap dan mobil berhenti setelah 10 s. Jarak yang masih ditempuh mobil mulai dari saat mesin dimatikan sampai berhenti adalah …

Posted on

A.100 m D. 60 m
B.80 m E. 50 m
C.75 m

Sebuah mobil mula-mula diam. Kemudian mobil itu dihidupkan dan mobil bergerak dengan percepatan tetap 2 m/s2. Setelah mobil bergerak 10 s mesinnya dimatikan sehingga mobil mengalami perlambatan tetap dan mobil berhenti setelah 10 s. Jarak yang masih ditempuh mobil mulai dari saat mesin dimatikan sampai berhenti adalah …

Jawaban:

100m

Penjelasan:

a=2m/s^2

t=20s

10 detik pertama

vt=vo+at

vt=2.10=20m/s

10 detik terakhir

vt=vo-at

20=10.a

a=-2m/s^2

vt^2=vo^2-2as

2.2.s=400

s=100m