Sebuah pekerjaan dapat diselesaikan dalam waktu 16 hari oleh 5 orang pekerja. Agar pekerjaan tersebut dapat diselesai-kan dalam waktu 10 hari, hitunglah banyak pekerja tambahannya
Jawaban:
soal Perbandingan
Nah sebelum kita mengerjakan kita fikir dulu nih,ini perbandingan berbanding lurus atau berbanding terbalik
coba kalo 16 hari 5 orang
kalo 10 hari orangnya harus lebih banyak apa sedikit ? harus lebih banyak kan ?
berarti soal ini merupakan perbandingan berbanding terbalik
16 10
____ = ______
5 x
sebab berbanding terbalik , maka harus kita balik 1 perbandingan nya menjadi
16 X
_____ =_______
5 10
tinggal dikali silang
16.10=x.5
160=5x
160/5 = x
32=x
jadi untuk mengerjakan pekerjaan 10 hari dibutuhkan 32 orang untuk menyelesaikannya