Sebuah pengukuran berat dipermukaan Bumi menunjukkan 98 N jika percepatan gravitasinya 9,8 N/Kg. Berapakah pemunjukan neraca pegas jika benda tersebut diukur di permukaan Bulan yang percepatan gravitasinya 1,6 N/Kg?
Mapel : IPA Fisika
Kelas : 8 SMP/VIII SMP
Bab : Percepatan dan Kecepatan
Pembahasan Soal :
Sebuah pengukuran berat dipermukaan Bumi menunjukkan 98 N jika percepatan gravitasinya 9,8 N/Kg. Berapakah pemunjukan neraca pegas jika benda tersebut diukur di permukaan Bulan yang percepatan gravitasinya 1,6 N/Kg….
Pembahasan Jawaban :
DiKetahui :
w bumi = 9,8 Newton
g bumi = 9,8 N/kg
g bulan = 1,6 N/Kg
DiTanya :
w bulan =…?
DiJawab :
Sebelum mencari w bulan. Kita harus mencari m
Rumus mencari m
Yaitu :
m = w bumi : g bumi
m = 98 N : 9,8
m = 10 kg
Rumus mencari w di bulan
Yaitu :
w bulan = m × g bulan
w bulan = 10 ×1,6
w bulan = 16 Newton
Jadi, berat benda tersebut ketika di bulan adalah 16 Newton.
Semoga Membantu