sebuah perahu berlayar dari pelabuhan ke arah selatan sejauh 72 km, kemudian berbelok ke arah barat sejauh 96 km. jarak dari titik awal kapal berlayar sampai ketitik akhir adlah
● Materi : Teorema Pythagoras
● Kode Kategorisasi : 8.2.4.
Jawaban:
120 Km
Penjelasan dengan langkah-langkah:
jarak dari titik awal sampai ketitik akhir
= √72^2 + 96^2
= √(72 x 72) + (96 x 96)
= √5.184 + 9.216
= √14.400
= 120 Km
Jawaban:
120 km
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Jarak Terdekat =