Sebuah persegi panjang luasnya sama dengan luas persegi yang ukuran sisi persegi 20 cm. Jika panjang persegi panjang 40 cm, maka keliling persegi panjang adalah …​

Posted on

Sebuah persegi panjang luasnya sama dengan luas persegi yang ukuran sisi persegi 20 cm. Jika panjang persegi panjang 40 cm, maka keliling persegi panjang adalah …​

Jawaban:

Luas persegi = Luas persegi panjang

Luas persegi

 = s times s \ = 20 times 20 \ = 400 : {cm}^{2}

luas : persegi : panjang = 400 : {cm}^{2} \

Mencari lebar persegi panjang

luas : persegi : panjang = p times l \ 400 = 40 times l \ frac{400}{40} = l \ 10 : cm = l

Keliling persegi panjang

 = 2(p + l) \ = 2(40 + 10) \ = 2(50) \ = 100 : cm

Jadi keliling persegi panjang tersebut adalah 100 cm.

colorbox{FAFAD2}{tt{colorbox{EE82EE}{✿:Riskafrebianti:(RiBel):✿}}}