Sebuah perusahaan pada tahun pertama mampu memproduksi barang sebanyak 230 unit, jika setiap tahun produksinya dinaikkan sebanyak 35 unit secara tetap, maka pada tahun kesepuluh banyak produksi perusahaan tersebut adalah…..

Posted on

Sebuah perusahaan pada tahun pertama mampu memproduksi barang sebanyak 230 unit, jika setiap tahun produksinya dinaikkan sebanyak 35 unit secara tetap, maka pada tahun kesepuluh banyak produksi perusahaan tersebut adalah…..

Jawab:

Penjelasan dengan langkah-langkah:

aplikasi deret aritmatika.

Sn = n/2 ( 2a + ( n – 1 ) b )

a = 230

b = 35

n = 10

S₁₀ = 10/2 ( 2(230) + ( 10 -1 ) 35 )

.     = 5 ( 460 + ( 9 ) 35

.     = 5 ( 460 + 315 )

.     = 5 ( 775 )

.     = 3.875

jadi pada tahun kesepuluh total produksinya 3.875 unit

semoga bisa membantu