Sebuah prisma alasnya berbentuk segitiga siku-siku

Posted on

panjang sisi 8cm, 15cm, 17cm. Jika tinggi prisma 20cm
tentukan volume prisma tersebut!​

Sebuah prisma alasnya berbentuk segitiga siku-siku

Jawaban:

1.200 cm³

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Volume prisma tersebut

= Luas alas × Tinggi prisma

= (1/2 × 8 × 15) × 20

= (4 × 15) × 20

= 60 × 20

= 1.200 cm³ ✔

Keterangan :

Semoga membantu.

Have a nice day 🙂

Alas (a) = 8 cm

Tinggi (t) = 15 cm

Tinggi prisma = 20 cm

Volume prisma

V = (1/2 × a × t) × tinggi prisma

V = (1/2 × 8 cm × 15 cm) × 20 cm

V = (1/2 × 120 cm²) × 20 cm

V = 60 cm² × 20 cm

V = 1.200 cm³

Pelajari lebih lanjut

Detail Jawaban

Mapel : Matematika

Kelas : 6

Materi : Luas dan Volume

Kode soal : 2

Kode kategorisasi : 6.2.4