Sebuah roda berputar 15 kali. Jika panjang lintasan roda tersebut adalah 660 cm. Tentukan keliling roda tersebut pakai cara tolong di jawab kk
Penjelasan dengan langkah-langkah:
panjang lintasan : 660 cm
berputar sebanyak 15 kali
1 putaran (keliling roda) = 660 cm ÷ 15 = 44 cm