Sebuah segitiga diketahui panjang alasnya 14 cm dan tingginya 9 cm. Luas segitiga tersebut adalah . . . cm².
L = ½ × a × t
L = ½ × 14 cm × 9 cm
L = ½ × 126 cm
L = 63 cm²
JAWABAN
Sebuah segitiga diketahui panjang alasnya 14 cm dan tingginya 9 cm. Luas segitiga tersebut adalah 63 cm²
Penyelesaian :
Diketahui :
- Alas = 14 cm
- Tinggi = 9 cm
Ditanya :
- Luas ?
Ditanya :
→ Luas Segitiga
→ Luas = ½ × a × t
→ Luas = ½ × alas × tinggi
→ Luas = ½ × 14 cm × 9 cm
→ Luas = ½ × 126 cm
→ Luas = 63 cm²
Kesimpulan :
- Jadi, luas segitiga tersebut adalah 63 cm²
I Hope This Help-!