mohon pakai cara :')
Sebuah sepeda motor rodanya berdiameter 70cm, berputar sebanyak 200 kali putaran. Jika phi: 22/7 maka jarak yang ditempuh sepeda motor itu adalah..
Jawaban Terkonfirmasi
Diketahui :
d = 70 cm
putaran = 200 kali
π = 22/7
Ditanya :
Jarak yg ditempuh (lintasan) = ?
Jawab :
K = π . d
K = 22/7 . 70
K = 220 cm
lintasan = K × putaran
lintasan = 220 × 200
lintasan = 44.000 cm
lintasan = 0,44 km
Jadi, jarak yg ditempuh sepeda motor itu adalah 0,44 km
smga membantu 🙂
Langkah mengerjakan saya lampirkan melalui foto
semoga membantu 🙂
terus dukung saya ada di brainly dengan mengklik terimakasih dan menjadikan jawaban ini sebagai jawaban terbaik 🙂
salam