Sebuah taman berbentuk lingkaran akan ditanami rumput dan dibuat kolam. Seperempat bagian taman dibuat kolam dan sisanya ditanami rumput. Jika jari-jari taman adalah 2 meter, maka luas taman yang ditanami rumput … m2 A. 18,84 B. 9,42 C. 8,42 D. 6.28​

Posted on

Sebuah taman berbentuk lingkaran akan ditanami rumput dan dibuat kolam. Seperempat bagian taman dibuat kolam dan sisanya ditanami rumput. Jika jari-jari taman adalah 2 meter, maka luas taman yang ditanami rumput … m2 A. 18,84 B. 9,42 C. 8,42 D. 6.28​

Jawaban:

B. 9,42 m²

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Luas taman yang ditanami rumput,

= Luas lingkaran – ¼ Luas lingkaran

= ¾ Luas lingkaran

= (3/4)(π)(r)²

= (3/4)(3,14)(2m)(2m)

= 9,42 m²