sebuah tangga dengan panjang 5 m diletakkan sejauh 3 m dan 1 dinding untuk mencapai jendela Carilah ketinggian jendela tersebut dari lantai​

Posted on

sebuah tangga dengan panjang 5 m diletakkan sejauh 3 m dan 1 dinding untuk mencapai jendela Carilah ketinggian jendela tersebut dari lantai​

Jawaban:

4

Penjelasan dengan langkah-langkah:

5×5 – 3×3 = ✓tinggi jendela dari lantai

25 – 9 = ✓ 16 = 4