Sebuah Termometer x menunjukkan 5 derajat X untuk titik beku air dan 25 derajat X untuk titik didih air pada tekanan 1 atm. jika suatu benda diukur suhunya dengan Termometer x adalah 13 derajat X maka suhu benda tersebut dalam skala fahrenheit adalah
13 – 5 / 25 – 5 = c – 0 / 100 – 0
8 / 20 = c / 100
c = 100 x 8 / 20 = 40 derajat celcius
40 derajat celcius = ……derajat fahrenheit
°F = (9/5 x 40) + 32 = 104 derajat fahrenheit