Sebuah tuas memiliki lengan beban 100cm dan lengan kuasa 170cm.jika diberikan beban 100N,hitunglah gaya yang diperlukan untuk mengangkat beban tersebut dan keuntungan mekanik tuas

Posted on

Sebuah tuas memiliki lengan beban 100cm dan lengan kuasa 170cm.jika diberikan beban 100N,hitunglah gaya yang diperlukan untuk mengangkat beban tersebut dan keuntungan mekanik tuas

Diketahui:
lb=100 cm
lk=170 cm
w=100 N➡Fb
Ditanya:
Fk=?
Jawab:
Fk=Fblb÷lk (Fb×lb÷lk)
Fk=100 N×100 cm÷170 cm
Fk=10.000N÷170
Fk=58,82352941➡58,83 N
Jadi,gaya kuasa yang diperlukan adalah
58,83 N.
Keuntungan Mekanis Tuas
lk per lb (lk÷lb)
=170 cm÷100 cm=1,7

Keterangan:
w=berat benda
lb=lengan beban
lk=lengan kuasa
Fb=Gaya beban
Fk=Gaya kuasa