Sebutkan 4 manfaat dari mencintai produk dalam negeri
Berikut ini adalah manfaat mencintai produk dalam negeri:
- Bisa meningkatkan sebuah rasa kecintaan kita terhadap tanah air.
- Bisa meningkatkan kualitas produk barang dalam negeri.
- Bisa memperluas jangkauan pasar produksi dalam negeri.
- Bisa membuat masayarakat sejahtera.
Pembahasan
Produk dalam negeri merupakan barang-barang produksi dalam negeri yang bahan pembuatannya mencakup sumber daya alam. Sehingga, kita sebagai masyarakat Indonesia harus bersikap mencintai produk dalam negeri. Mencintai produk dalam negeri adalah suatu sikap dimana kita menghargai, menghormati, menggunakan, mencintai segala produk dalam negeri.
Berikut ini adalah sikap mencintai dalam negeri:
- Menggunakan produk dalam seperti batik, songket, kain tenun, dan lain sebagainya.
- Menjaga kualitas produk dalam negeri agar tidak dipengaruhi oleh bangsa asing.
- Ikut serta dalam memajukan pasar produksi dalam negeri.
- Tidak terpengaruhi untuk menggunakannbarang produk impor yang bisa menimbulkan sifat konsumsimirisme.
- Dll.
Mencintai produk dalam negeri memberikan berbagai manfaat, diantaranya sebagai berikut:
- Bisa meningkatkan sebuah rasa kecintaan kita terhadap tanah air.
- Bisa meningkatkna kualitas produk barang dalam negeri.
- Bisa memperluas jangkauan pasar produksi dalam negeri.
- Bisa membuat masyarakat sejahtera.
Pelajari lebih lanjut
- Pengertian mencintai produk dalam negeri – brainly.co.id/tugas/2097882
- Contoh tindakan nyata mengenai produk dalam negeri – brainly.co.id/tugas/21581874
- Alasan harus mencintai produk dalam negeri – brainly.co.id/tugas/106874
- Hubungan antara cinta produk dalam negeri dengan nasionalisme – brainly.co.id/tugas/18824184
Detail Jawaban:
Mapel : IPS
Kelas : 7
Bab : 1 – Keadaan Alam dan Aktivitas Penduduk Indonesia
Kode Soal : 10
Kode Kategorisasi : 7.10.1
Kata Kunci : Produk dalam negeri, Manfaat
#TingkatkanPrestasimu