Sebutkan 4 tingkatan norma sosial dan berikan contoh dari salah satunya
Jawaban:
1.Norma agama
Norma agama adalah yang berfungsi untuk petunjuk dan pegangan hisup umat manusia yang berasaldari tuhan yang berisikan perintah dan larangan. Pelanggaran terhadap norma ini mendapatkan sanksi dosa dan di masukan ke dalam neraka ketika di akhirat nanti.
2.Norma hukum
Norma hukum ialah rangkaian aturan yang ditunjukkan kepada anggota masyarakat yang berisi ketentuan, kewajiban, perintah dan larangan, agar dalam masyarakat tercipta suatu ketertiban dan keadilan yang biasanya dibuat oleh lembaga tertentu. Aturan ini lazimnya tertulis yang diklasifikasikan dalam berbagai benuk kitab undang-undang atau tidak tertulis berpa keputusan hukum pengandilan adat. Karena sebagian besar norma hukum adalah tertulis maka sanksinya ialah yang paling tegas jika dibandingkan dengan norma lain dari mulai denda samai hukum fisik.
3.Norma kesusilaan
Ialah peraturan social yang berasal dari hati nurani yang menghasilkan kahlak sehingga seseorang dapat membedakan apayang dianggap baik dan apa yang dianggap buruk. Pada dasarnya norma ini ialah norma untk melaksanakan nilai moral yaitu dalam rangka menghargai harkat dan martabat orang lain. Sebagai contoh; telanjang didepan umum atau berpakaian minim.
4. Norma kebiasaan
Merupakan sekumpulan peraturan yang dibuat bersama secara sadar atau tidak menjadi sebuah kebiasan . sebagai contoh menengok teman sakit, melayat, dan menghadiri undang-undang dan yang lainnya.
Penjelasan:
Macam-Macam norma sosial
1. norma agama
2.norma hukum
3.norma kesusilaan
4.norma kebiasaan