Sebutkan 5 contoh perbuatan yang mencermikan setiap sila dari pancasila
1. ketuhanan yg maha esa
-Menjalankan ibadah sesuai dengan kepercayaan masing masing.
– menghormati dan menghargai teman yg berbeda agama.
2. kemanusiaan yg adil dan beradab
-Selalu bersikap adil dalam memutuskan sesuatu
-Tidak memilih dalam berteman
3.persatuan indonesia
– menjalin tali silaturahmi dengan tetangga yg berbeda suku, agama maupun ras.
– Saling menghargai dan menghormati antar suku, agama maupun ras
4. kerakyatan yg dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan
– Selalu menyelesaikan masalah dengan cara musyawarah untuk mencapai mufakat
5. keadilan sosial bagi seluruh rakyat indonesia
– tidak memandang rendah kepada orang lain
– tidak membeda bedakan teman
🙂