Sebutkan 5 danau yang ada di Indonesia gantinya Kufollow kau tapi follback dan koin​

Posted on

Sebutkan 5 danau yang ada di Indonesia gantinya Kufollow kau tapi follback dan koin​

Jawaban:

1. Danau Toba

Luas : 1.130 km2

Kedalaman Maksimum : 529m

Jenis Danau : Vulkanik

Provinsi : Sumatera Utara

Pulau : Sumatera

2. Danau Towuti

Luas : 561,1 km2

Kedalaman Maksimum : 203m

Jenis Danau : Tektonik

Provinsi : Sulawesi Selatan

Pulau : Sulawesi

3. Danau Poso

Luas : 323,2 km2

Kedalaman Maksimum : 450m

Jenis Danau : Tektonik

Provinsi : Sulawesi Tengah

Pulau : Sulawesi

4. Danau Sentarum

Luas : 275 km2

Kedalaman Maksimum : 8m

Jenis Danau : Floodplain

Provinsi : Kalimantan Barat

Pulau : Kalimantan

5. Danau Matano

Luas : 164,1 km2

Kedalaman Maksimum : 590m

Jenis Danau : Tektonik

Provinsi : Sulawesi Selatan

Pulau : Sulawesi

Penjelasan:

Danau adalah cekungan besar di permukaan bumi yang digenangi oleh air bisa tawar ataupun asin yang seluruh cekungan tersebut dikelilingi oleh daratan. Kebanyakan danau adalah air tawar dan juga banyak berada di belahan bumi utara pada ketinggian yang lebih atas.

Penjelasan:

Danau Toba (Sumatera Utara), dengan luas sekitar 1.130 kilometer persegi.

Danau Towuti (Sulawesi Tengah), dengan luas sekitar 561 kilometer persegi.

Danau Poso (Sulawesi Tengah), dengan luas sekitar 323 kilometer persegi.

Danau Sentarum (Kalbar), dengan luas sekitar 275 kilometer persegi.

Danau Jempang (Kaltim), dengan luas sekitar 164 kilometer persegi.