Sebutkan 5 keunggulan pengawetan makanan dengan metode pembekuan

Posted on

Sebutkan 5 keunggulan pengawetan makanan dengan metode pembekuan

Lebih aman, karena mengawetkan makanan dengan pembekuan hanya mengandalkan suhu beku. Sehingga tidak perlu ditambahkan bahan pengawet yang menimbulkan efek buruk bagi kesehatan.Dengan pembekuan, kita akan menghemat biaya. Karena biaya pengawetan relatif lebih murah dan memerlukan waktu yang relatif singkat.  Kita bandingkan saja mengawetkan makanan cara pembekuan dengan cara mengeringkan makanan dibawah sinar matahari, tentu kita akan membutuhkan waktu yang relatif lama serta energi yang digunakan juga relatif banyak. Dengan begitu, cara pembekuan makanan relatif lebih ekonomis dibandingkan dengan cara pengawetan lainnya.Dalam proses pembekuan nutrisi penting yang dibutuhkan tubuh tidak akan banyak yang hilang. Hal ini berbeda dengan metode mengeringkan yang bisa mengakibatkan beberapa kandungan nutrisi pada bahan makanan akan berkurang, misalnya kandungan vitamin C akan cenderung berkurang karena proses pemanasan yang tinggi.  Sehingga dengan cara pembekuan, mutu makanan relatif bisa bertahan.  Dari segi rasa juga tidak ada perubahan yang mencolok antara makanan yang baru dimasak dengan makanan yang sudah dibekukan.Bahan makanan yang dibekukan akan lebih tahan lama. Pada jenis makanan tertentu, bahan makanan yang dibekukan dapat disimpan dalam waktu satu tahun.  Kita juga tidak perlu khawatir makanan akan menjadi tengik ataupun rusak, jaga saja suhu  freezer -18 derajat Celcius maka bahan makanan akan awet.Praktis dan effisien karena kita tidak perlu membersihkan bagian yang kotor dari sayuran, daging atau ikan. Bahan makanan yang dibekukan langsung bisa dimasak karena sudah dalam kondisi siap pakai.

Penjelasan:Bahan makanan yang diawetkan dengan metode pembekuan bisa dikatakan lebih baik dari pada makanan dengan jenis pengawetan lainnya seperti dengan cara ditambahkan bahan pengawet untuk menghambat pertumbuhan bakteri.  Tentu saja, bahan makanan yang diberikan bahan pengawet akan berdampak buruk bagi kesehatan

SEMOGA MEMBANTU:)