Sebutkan 5 Penyerbukar beser.ta contoh nya?​

Posted on

Sebutkan 5 Penyerbukar beser.ta contoh nya?​

Jawaban:

. Penyerbukan Sendiri (Autogami)

Contoh tumbuhan yang melakukan penyerbukan sendiri antara lain adalah mangga, jambu, bunga turi, bunga sepatu, rambutan, bunga telang, dan lain-lain.

. Penyerbukan Tentangga (Geitonogami)

Contoh tumbuhan yang melakukan penyerbukan tetangga antara lain adalah jagung, padi, kelapa, kelapa sawit, mawar merah, mawar putih, dan lain-lain.

. Penyerbukan Silang (Alogami)

Contoh tumbuhan yang melakukan penyerbukan silang antara lain adalah melinjo, kamboja, pinus, mawar,

. Penyerbukan Bastar (Hybridogamy)

Contoh tumbuhan yang melakukan penyerbukan bastar antara lain adalah mawar merah dengan mawar putih, lili kuning dengan lili merah mudah, jambu batu merah dan jambu batu putih, dan lain-lain.

.Penyerbukan Dengan Bantuan Air “Hidrogami”

Adapun beberapa contoh tumbuhan yang penyerbukannya dilakukan dengan bantuan manusia di antaranya tumbuhan vanili, salak, buah naga dan semangka.