Sebutkan 7 fungsi pancasila dan jelaskan secara singkat

Posted on

Sebutkan 7 fungsi pancasila dan jelaskan secara singkat

A) Pancasila sebagai Jiwa Bangsa Indonesia Pancasila
dalam pengertian ini adalah , lahirnya Pancasila bersamaan dengan adanya bngsa Indonesia.
b) Pancasila sebagai Kepribadian Bangsa Indonesia Pancasila
Artinya, dapat dibedakan dengan bangsa lain.
.c) Pancasila sebagai perjanjian Luhur Bangsa Indonesia
Artinya, Pancasila disahkan bersama-sama dengan disahkannya UUD 1945 oleh Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI) pada 18 Agustus 1945. .d) Pancasila sebagai Cita-cita dan Tujuan Bangsa Indonesia. Artinya, cita-cita luhur bangsa Indonesia tegas termuat dalam Pembukaan UUD 1945 karena Pembukaan UUD 1945 merupakan perjuangan jiwa proklamasi, yaitu jiwa Pancasila.
e) Pancasila sebagai Filasafat Hidup yang Mempersatukan Bangsa Indonesia. Artinya, Pancasila merupakan salah satu alat atau sarana yang ampuh untuk mempersatukan bangsa Indonesia
f ) Pancasila Sebagai Moral Pembangunan
Pancasila memuat unsur-unsur moralitas, etika, dan nilai sehingga setiap pembangunan Negara maka selalu berdasarkan pada Pancasila, sebagai Pancasila merupakan pondasi, landasan pembangun

g. Pancasila Sebagai Cita-Cita Dan Tujuan Bangsa Indonesia
artinya pancasila mencakup cita-cita dan tujuan bangsa indonesia seperti yang termuat dalam pembukaan UUD 1945
Sukses.Smg Mmbntu