Sebutkan beberapa contoh aspek keamanan?
1. Privacy
Maksudnya ialah suatu data harus rahasia. Jadi perlu pengamanan data agar data jangan sampai diakses oleh sembarangan orang.
2. Integrity
Maksudnya ialah suatu data atau informasi jangan sampai diubah, kecuali oleh pemilik informasi yang resmi.
3. Availability
Maksudnya ialah suatu data harus tersedia pada saat dibutuhkan. Dengan keamanan yang tepat, aspek availability tentunya dapat dilakukan.