Sebutkan ciri-ciri hujan tropis​

Posted on

Sebutkan ciri-ciri hujan tropis​

Jawaban:

Ciri-ciri Hutan Hujan Tropis

  • Memiliki Genangan Air. Ciri hutan hujan tropis lainnya yaitu memiliki genangan air di dasar hutan. …
  • Memiliki Pohon Tinggi. Salah satu ciri hutan hujan tropis paling utama adalah memiliki pohon tinggi dan daun yang lebat.

Jawaban:

Ciri-ciri hujan tropis:

– tipe pohon

– curah hujan tinggi

– temperatur dan kelembaban

– sinar matahari

– vegetasi tanaman berlapis

– terdapat genangan air

– daya regenerasi tinggi

– terdapat tumbuhan epifit

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Pengertian hujan tropis:

Hutan hujan tropis adalah salah satu jenis hutan dari sekian banyak jenis hutan yang ada di bumi. Jenis hutan ini merupakan hutan yang ada di daerah tropis yang memiliki curah hujan yang tinggi sepanjang tahun.

Intensitas hujannya berkisar diangka lebih dari 1.200 mm per tahun bahkan lebih.Sepanjang tahun penyebarannya merata di setiap tempat, maka wajar jika hutan hujan ini memiliki siklus musim kering yang pendek dan kelembaban rata-rata mencapai 80%.

Semoga membantu!

Maaf kalau salah