Sebutkan ciri ciri komik
Ciri-ciri komik adalah
1. Hadir untuk menyampaikan cerita yang mengandung pesan dan informasi dengan menggunakan teks dan gambar.
2. Gambar dan teksnya proporsional sehingga membuat pembaca komik seakan-akan terlibat dan berperan langsung ke dalam cerita.
3. Menggunakan bahasa percakapan sehari-hari yang mudah dipahami.
4. Umumnya isi cerita komik bertema kepahlawanan yang membuat pembacanya mempunyai rasa atau sikap kepahlawanan.
5. Penggambaran watak dalam komik dibuat secara sederhana agar pembaca mudah memahami isi cerita dan menangkap pesan yang akan disampaikan dalam cerita.
6. Terdapat humor yang disajikan secara lugas sehingga akan mudah dipahami pembaca dan umumnya humor yang disajikan sering terjadi dan ada di masyarakat.
7. Teks atau kata-kata biasanya disajikan dalam gelembung-gelembung yang diserasikan dengan gambar.
Simak lebih lanjut di Brainly.co.id – brainly.co.id/tugas/11795619#readmore
Terdapat gambar yg berisi percakapan