Sebutkan ciri-ciri musik kontemporer​

Posted on

Sebutkan ciri-ciri musik kontemporer​

Ciri-ciri Musik Kontemporer
1. Warna bunyi bisa sejenis atau bisa berbagai jenis.
2. Notasi musik hanya dapat dimengerti oleh pemusik karena notasinya ditulis dengan simbol atau tanda
3. Memiliki improvisasi yang berfariasi mengikuti keinginan dari pemusik.
4. Bunyi dapat berasal dari sumber yang beragam, bukan hanya dari instrumen musik.
5. Jenis tangga nada yang dipakai bervariasi.
6. Jenis birama tidak terpaku pada satu birama saja.
7. Dinamik dan tempo bervariasi