Sebutkan contoh bahan limbah keras organik?​

Posted on

Sebutkan contoh bahan limbah keras organik?​

▪ Limbah Keras Organik

Limbah keras organik adalah limbah yang terdiri atas kandungan bahan yang pejal, solid, kuat dan tidak mudah berubah bentuk, berasal dari sumber daya alam daratan dan lautan. Contohya yaitu : cagkang kerang laut, sisik ikan keras, tulang ikan, tulang hewan berkaki empat ( sapi, kerbau, kambing ), tempurung kelapa, dan potongan kayu.

――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――

❖ PELAJARI LEBIH LANJUT

1. Bagaimana proses pengolahan limbah keras secara sederhana

brainly.co.id/tugas/40961517

2. Sebutkan penggolongan limbah keras dilihat dari kondisi wilayahnya

brainly.co.id/tugas/40961867

3. Sebutkan contoh bahan limbah keras anorganik

brainly.co.id/tugas/40962489?answering=true&answeringSource=userQuestions%2FprofilePage%2F1

4. Apa yang dimaksud dengan kemasan atau packaging

brainly.co.id/tugas/40962580?answering=true&answeringSource=userQuestions%2FprofilePage%2F1

――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――

❖ Detail Jawaban

Kelas        : VIII – Semester 2

Mapel       : Prakarya

Bab           : Bab 1 – Kerajinan Bahan Limbah Keras

――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――――

◂ SEMOGA MEMBANTU ▸

        卍 adibridha 卍