Sebutkan beberapa versi dari Windows (minimal 5) !
Apa yang dimaksud dengan system operasi berbasis Closed Source ?
Apa keuntungan system operasi berbasis Closed Source ?
Apa kekurangan system operasi berbasis Closed Source ?
Apa kelebihan Windows dibandingkan dengan keluarga system operasi yang lain !
Apa kekurangan Windows dibandingkan dengan keluarga system operasi yang lain !
Sebutkan contoh dari ketiga keluarga system operasi : keluarga Windows, Unix dan Mac OS (minimal 3)!
Keluarga system operasi
Windows = windows vista, windows XP, windows 2000, dll
Unix = linux, posix, marcos/x, dll
Mac Os = Apple pascal, apple proDOS, apple macintosh, dll
Versi windows :
1. Windows vista
2. Windows 7
3. Windows 8
4. Windows 8.1
5. Windows 10, dll
System operasi closed source :
sistem operasi yang dikembangkan secara internal oleh seseorang, kelompok, atau perusahaan tertentu dan sistem operasi ini tidak membuka secara umum kode programnya
Keuntungannya :
1. sistem lebih stabil karena ada pertanggung jawaban dari perusahaan yang mengembangkan sistem operasi tersebut
2. suport langsung dari pemilik program atau perusahaan pengembang
3. lebih mudah untuk digunakan dan antarmuka juga lebih menarik
Kekurangannya :
1. mengaharuskan user untuk membayar dengan jumlah tertentu untuk mendapatkan licensi
2. keamanan sistem tidak lebih baik dibandingkan sistem open source
3. pengembangan terbatas oleh perusahaan tertentu
Kelebihan windows :
1. GUI yang familiar sehingga pengguna lebih nyaman berada di depan layar monitor
2. dukungan perangkat dari driver yang lebih baik
3. banyak apliasi kantor yang kompatibel dengan windows
4. mudah untuk digunakan, krna para pengguna sudah terbiasa dengan tampilan windows
Kekurangan windows :
1. sistem operasi ini berbayar
2. instalasi yg lebih sulit dibandingkan dengan sistem opeasi linux
3. rentan terhadap serangan virus
Semoga membantu :))