Sebutkan dan jelaskan dua macam teks deskripsi berdasarkan tujuanya
Jawaban:
Ada 2 teks deskripsi yaitu :
• Teks Deskripsi Spasial
• Teks Deskripsi Obyektif
Penjelasan:
Tujuan 2 teks deskripsi yaitu :
•Tujuan teks deskripsi spasial adalah untuk menjelaskan suatu ruangan dari berbagai penjuru, luar, dalam, atas atau bahkan bawah atau memberi penjelasan tentang keadaan ruangan, apakah gelap, terang, pengap, berdebu, bersih, rapi, kotor, dan sebagainya.
•Tujuan teks deskripsi obyektif adalah untuk menggambarkan suatu hal atau orang dengan mengungkapkan identitasnya secara apa adanya sehingga pembaca dapat membayangkan keadaannya seperti menggambarkan objek misalnya tafsiran atau kesan perasaan penulis.
maaf klo salah yaa ☺☺☺