Sebutkan dan jelaskan tiga tiga faktor yang dapat menyebabkan banjir

Posted on

Sebutkan dan jelaskan tiga tiga faktor yang dapat menyebabkan banjir

Jawaban:

1. Curah hujan

Curah hujan sangat berpengaruh terhadap potensi bencana banjir di suatu wilayah. Apalagi jika hujan terjadi dengan intensitas tingga atau deras dan durasinya lama.

2. Sistem drainase

Umumnya, sistem drainase ini berkaitan dengan wilayah perumahan atau padat pembangunan.

Apabila sistem drainase memadai, yaitu dapat menampung atau mengalirkan air hujan yang tidak bisa diresapkan ke permukaan tanah dan terintegrasi dengan sungai, maka banjir dapat diperkecil.

3. Faktor pasang air laut

"Faktor pasang air laut terjadi, ketika hujan besar bersamaan dengan air laut, maka potensi banjir juga akan meningkat karena air sulit untuk mengalir ke laut," jelasnya.

Umumnya, banjir yang terjadi akibat pasang air laut disebut dengan banjir rob.

Jawaban:

1. Curah Hujan (Cuaca Ekstrem)

2. Berkurangnya Tutupan Pohon

3. Kondisi Topografis

Penjelasan:

1. Curah hujan dengan intensitas yang tinggi (umumnya melebihi 100 mm per hari) dan dalam waktu yang cukup lama kerap kali berkontribusi terhadap terjadinya banjir di Indonesia.

2. Tutupan pohon berperan sangat penting dalam menjaga keseimbangan hidrologis suatu DAS. Dengan terjaganya tutupan pohon, tanah mampu terus meresap air.

3. Bencana banjir juga banyak dipengaruhi oleh kondisi topografis wilayah atau kemiringan lereng. Semakin curam suatu lereng, kecepatan aliran akan semakin cepat dan akan meningkatkan daya rusak saat terjadi banjir bandang.