Sebutkan gerakan inti saat lari jarak pendek​

Posted on

Sebutkan gerakan inti saat lari jarak pendek​

Penjelasan:

A. Fase TopangFase topang bertujuan untuk memperkecil hambatan saat menyentuh tanah dan memaksimalkan dorongan ke depan. Fase topang terdiri dari topang depan dan topang dorong. Adapun tekniknya adalah sebagai berikut:

Fase Topang dalam berlari cepat

1.Mendarat pada telapak kaki.

2.Lutut kaki topang bengkok harus minimal pada saat amortasi.

3.aki ayun dipercepat, pinggang, sendi lutut dan mata kaki dari kaki topang harus diluruskan kuat-kuat pada saat bertolak.

4.Paha kaki ayun naik dengan cepat ke suatu posisi horizontal.

b. Fase layang

Fase layang bertujuan untuk memaksimalkan dorongan ke depan dan untuk mempersiapkan suatu penempatan kaki yang efektif saat menyentuh tanah. Adapun tekniknya adalah sebagai berikut:

Fase Layang dalam berlari cepat

1.Lutut kaki ayun bergerak ke depan dan ke atas.

2.Lutut kaki topang bengkok dalam fase pemulihan, ayunan lengan aktif namun rilek.

3.Kaki topang bergerak ke belakang.