Sebutkan kelebihan dan kelemahan koperasi!

Posted on

Sebutkan kelebihan dan kelemahan koperasi!

Jawaban Terkonfirmasi

Koperasi adalah lembaga keuangan bukan bank yang sifat dananya dalam jangka pendek. Salah satu asas koperasi adalah asas kekeluargaan, sehingga untuk menjadi anggota koperasi tidak diperlukan syarat-syarat yang berat. Tujuan koperasi adalah untuk meningkatkan taraf hidup anggota pada khususnya dan masyarakat daerah kerja pada umumnya.

Pembahasan

Kelebihan koperasi adalah

  1. Koperasi bersifat terbuka dan sukarela.
  2. Besarnya simpanan pokok dan simpanan wajib tidak memberatkan anggota.
  3. Setiap anggota memiliki hak suara yang sama, bukan berdasarkan besarnya modal.
  4. Tujuan koperasi untuk  meningkatkan kesejahteraan anggota dan bukan hanya mencari keuntungan.

Kelemahan koperasi adalah

  1. Koperasi sulit berkembang karena modal sangat terbatas, yaitu hanya dari simpanan wajib, simpanan pokok, hibah, dan dana cadangan.
  2. Ketidakcakapan pengelola dalam mengurus koperasi menyebabkan sistem dalam koperasi kurang baik.
  3. Karena tidak ada pengawasan, pengurus koperasi sering tidak jujur.

Pelajari lebih lanjut

Fungsi Koperasi dalam kehidupan ekonomi dapat dilihat di brainly.co.id/tugas/2506426

Prinsip-prinsip ekonomi dapat dilihat di brainly.co.id/tugas/9586686

Asas-asas koperasi dapat dilihat di brainly.co.id/tugas/2796656

——————————-

Detil jawaban

Kelas; X

Mapel: Ekonomi

Bab: Koperasi

Kode: 10.12.4

#JadiRankingSatu