Sebutkan Macam-macam pendekatan seni dan artinya!
Pendekatan mimetik
Pendekatan mimetik lebih menekankan hubungan antara karya seni dan kenyataan yang ada
Pendekatan ekspresif
Pendekatan lebih mefokuskan hubungan antara karya dan ungkapan kejiwaan penciptanya. Pendekatan ini digunakan ketika menghadapi karya-karya yang nilai ekspresinya sangat kuat. Setiap karya memang bernilai ekspresi, namun ada pula karya seni yang secara spontan dan lugas ditumpahkan oleh penciptanya.