Sebutkan negara asean​

Posted on

Sebutkan negara asean​

jwban:

Indonesia: 8 Agustus 1967.

Malaysia: 8 Agustus 1967.

Singapura: 8 Agustus 1967.

Thailand: 8 Agustus 1967.

Filipina: 8 Agustus 1967.

Brunei Darussalam: 8 Januari 1984.

Vietnam: 28 Juli 1995.

Laos: 23 Juli 1997

PENGERTIAN

Association of South East Asian Nations (ASEAN) adalah Perhimpunan Bangsa-bangsa di Asia Tenggara. ASEAN dibentuk berdasarkan Deklarasi Bangkok pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok.

TUJUAN

Tujuan negara-negara ASEAN mendirikan perserikatan ini adalah untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi, sosial, dan budaya negara-negara anggotanya, memajukan perdamaian dan stabilitas tingkat regional, serta meningkatkan kesempatan diskusi untuk membahas perbedaan di antara para anggotanya secara damai.

ANGGOTA NYA

Saat ini, jumlah anggota ASEAN adalah 10 negara, yaitu Brunei Darussalam, Kamboja, Indonesia, Filipina, Malaysia, Singapura, Laos, Myanmar, Thailand, dan Vietnam.

Organisasi ASEAN dikepalai oleh seorang Sekretaris Jenderal.

Semoga membantu!!

jadikan jawaban terbaik!

#learnwithbrainly