Sebutkan negara yang melakukan kerjasama dengan Indonesia dalam bentuk ekspor
Jawaban:
Negara Tujuan ekspor Indonesia India, China, Malaysia, Pakistan, Singapore, Banglades, Vietnam, Yordania, Tanzania, Afrika Selatan, Mesir, Iran, Mozambik, Jerman, Spanyol, Itali, Turki, Rusia, USA.
Penjelasan:
Produk ekspor utama Indonesia ke India adalah batubara, minyak kelapa sawit, tembaga, karet, dan pupuk kimia.
Produk ekspor utama Indonesia ke China aneka produk kimia, kopi, teh, dan rempah-rempah, besi, dan baja. Serta minyak hewani/nabati