Sebutkan Pernyataan dari 10 penemu sel
1. Mathias Jacob : menyatakan bahwa semua tumbuhan terdiri atas sel dan bahwa semua aspek fungsi tubuh tumbuhan pada dasarnya merupakan manifestasi aktivitas sel
2.Robert Brown : pentingnya nucleus dalam fungsi dan pembentukan sel, namun ia salah mengira bahwa sel terbentuk dari nukleus.
3.Teodor Schwan dan schleiden : menyatakan bahwa semua bagian tubuh hewan juga tersusun atas sel.
4.Max : Teori Sel menurut Max Schelze berbunyi 'Sel merupakan kesatuan fungsional'
5.Rudolf : Sel merupakan kesatuan pertumbuhan (omne cellulae e cellula)
6.Thomas Huxley :Sel merupakan kesatuan fisik kimia
7.Watson dan Crick : Sel merupakan kesatuan jereditas
8.Felix : Di dalam setiap sel mahkluk hidup terdapat sitoplasma