Sebutkan potensi yang sangat penting yang di miliki masjid dalam perkembangan ajaran agama islam

Posted on

Sebutkan potensi yang sangat penting yang di miliki masjid dalam perkembangan ajaran agama islam

Jawaban:

Masjid mempunyai potensi yang sangat penting dalam perkembangan ajaran agama Islam

Selain untuk melakukan salat, masjid juga digunakan untuk menyelenggarakan acara kegiatan Islam, mempraktikkan ajaran-ajaran Islam, dan juga menjalin tali persaudaraan atau ukhuwah Islamiyah. Masjid juga dianggap penting sebagai pusat kebudayaan bagi orang muslim