Sebutkan struktur atau unsur teks prosedur! Tolong bantu kak, paling lambat dikumpulin hari ini

Posted on

Sebutkan struktur atau unsur teks prosedur!
Tolong bantu kak, paling lambat dikumpulin hari ini

-Bagian tujuan.

-Bagian material (bahan)

-Langkah-langkah (tata cara membuat atau melakukan sesuatu)

-Konjungsi temporal

Jawaban:

Struktur Teks Prosedur

1) Judul

2) Tujuan

3) alat/ bahan

4) langkah langkah/ tahapan

5) Penutup / kesimpulan

unsur kebahasaan teks prosedur adalah ;

1) konjungsi temporal

2) kalimat perintah

3) kalimat larangan

4) kalimat saran

teks prosedur adalah; tata cara / langkah langkah melakukan pekerjaan yg telah di rumuskan dan di wajib kan

Penjelasan:

semoga bermanfaat….

karena kakak sudah membantu,kk mohon agar follow kk ( Resya92 ) di brainly dan jadikan jawaban terbaik, sekian terima kasih....