Sebutkan tiga kriteria halalnya makanan dan minuman dan jelaskanlah
Jawaban Terkonfirmasi
Jawaban:
3 kriteria halalnya makanan dan minuman adalah
- Zat makanan dan minuman yang di konsumsi harus halal. Contohnya ayam yang halal zatnya untuk dikonsumsi
- Cara memperoleh makanan dan minuman harus dari jalan yang halal. Contohnya memperoleh ayam dengan membelinya
- Cara mengolah makanan atau minuman yang dikonsumsi harus halal. Contohnya menyembelih ayam dengan mengucap nama Allah sebelum di konsumsi
Penjelasan:
Makanan dan minuman yang halal adalah makanan dan minuman yang harus dikonsumsi oleh umat islam. Selain memerhatikan kehalalan, umat islam juga harus memperhatikan aspek baik atau tidaknya suatu makanan atau minuman jika di konsumsi.
Pelajari lebih lanjut tentang materi makanan halalan tayyiban, pada brainly.co.id/tugas/12241020
#BelajarBersamaBrainly