Seekor gajah beratnya 40.000 N berdiri dengan satu kaki yang luas tapaknya 1.000 cm pangkat 2. Berapakah tekanan yang dilakukan gajah pada tanah? (pakai cara!!!!)
Jawaban Terkonfirmasi
Dik :
W = 40.000 N
A = 0,1 m²
dit :
P
jawab :
P = W / A
P = 40.000 / 0,1
P = 400.000 Pa
^^SEMOGA MEMBANTU^^
1000 cm2 = 0.1 m
tekanan = F/A
= 40.000 : 0,1
= 400.000 N/m2