Segitiga yang berukuran 6 cm 5 cm dan 8 cm akan sebangun dengan segitiga yang berukuran
Mapel : Matematika
Bab : Kongruensi & Kesebangunan
Kelas : 9 SMP
Bangun dapat dikatakan sebangun apabila memiliki perbandingan sisi-sisi yang sama.
Pada segitiga ini, sisi-sisinya adalah 6 cm, 5 cm, dan 8 cm.
> Apabila perbandingannya 1 : 2, maka akan sebangun dgn segitiga bersisi :
• 1 : 2
•• 6 × 5 × 8 : 12 × 10 × 16
> Apabila perbandingannya 1 : 3, maka:
• 1 : 3
•• 6 × 5 × 8 : 18 : 15 × 24
Note : Disesuaikan dengan perbandingan yang ada
Segitiga tersebut akan sebangun dengan segitiga yang berukuran kelipatan dari ukuran semula bangun tersebut.
Jadi, segitiga berukuran 6 cm, 5 cm, dan 8 cm akan berukuran sebangun dengan bangun kelipatannya. Contohnya 12 cm, 10 cm, 16 cm (dikalikan 2).
Terima kasih.