Sejak kapan seseorang dapat diajarkan hidup rukun​

Posted on

Sejak kapan seseorang dapat diajarkan hidup rukun​

Jawaban Terkonfirmasi

Seseorang harus diajarkan tentang hidup rukun dari usia dini pada saat sudah memahami tentang tentang hal baik dan buruk. Jika dari usia dini sudah diajarkan tentang pentingnya hidup rukun maka diharapkan pada saat remaja dan dewasa sudah terbiasa dalam memperaktikkan perilaku hidup rukun. Sebagaimana yang kita ketahui bahwa kebiasaan dapat membentuk perilaku dan jati diri seseorang dalam kehidupan sehari-hari.

Pembahasan

Hidup rukun merupakan salah satu jenis kehidupan yang dilakukan oleh semua orang dengan selalu menjaga nilai kerukunan dalam kehidupan sehari-hari. Hidup rukun dapat terlaksana atau terwujudkan jika semua orang mempraktikkan perilaku terpuji pada saat beraktivitas. Contoh perilaku terpuji yang dapat menciptakan dalam kehidupan sehari-hari adalah perilaku saling tolong menolong dalam kehidupan sehari-hari. Perilaku tolong menolong akan membuat semua orang saling merasa membutuhkan dan merasa dibantu dalam kehidupan sehari-hari sehingga akan merasa bahagia berada di suatu lingkungan.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang perilaku perilaku rendah hati brainly.co.id/tugas/29615002
  2. Materi tentang sikap terpuji yang dapat dipraktekkan dalam kehidupan sehari-hari brainly.co.id/tugas/26898913
  3. Materi tentang contoh perilaku terpuji yang sesuai dengan surah al fil link brainly.co.id/tugas/15590785

=======================

Detail jawaban  

Kelas : VII

Mata pelajaran : Agama Islam

Bab :  Perilaku terpuji  

Kode soal : 7.14.4

#AyoBelajar #SPJ2