Selama 1 jam arus listrik mengalir dalam penghantar sebesar 500 ma, berapakah muatan listrik pada penghantar tersebut ? ​

Posted on

Selama 1 jam arus listrik mengalir dalam penghantar sebesar 500 ma, berapakah muatan listrik pada penghantar tersebut ? ​

Diketahui;

t = 1 jam = 3.600 detik

I = 500 mΑ = 0,5 A

Ditanya Q = ?

Gunakan rumus muatan listrik

Q = I × t

Q = 0,5 × 3.600 = 1.800 Coulomb

Jadi muatan listriknya adalah

1.800 Coulomb.