seluruh rakyat Indonesia dari berbagai suku yang sudah memenuhi syarat berhak memberikan suara dalam pemilihan umum. hal ini menunjukkan ciri Bhinneka Tunggal Ika. Tuliskan ciri Bhinneka Tunggal Ika yang dimaksud sesuai pernyataan di atas?
Jawaban:
a. adanya persamaan dan kewajiban bagi setiap warga negara
b. tidak ada rasialisme
c. tumbuh dan berkembang
d. tidak adanya sikap diskriminatif
e. adanya sikap kerukunan dan kedaerahan
Penjelasan:
maaf kalau salah