Seorang anak menumbuk beras dengan kayu bermassa 840 g dan memiliki luas 70 cm2. Besar tekanan yang diberikan kayu terhadap beras adalah…..(g=9,8m/s2)
Jawaban Terkonfirmasi
Jawaban:
Besar tekanan kayu terhadap beras adalah 1.176 N/m².
Penjelasan:
Diketahui :
m = Massa penumbuk = 840 gram = 0,84 Kg
A = Luas bidang penumbuk = 70 cm² = 0,007 m²
g = Gravitasi = 9,8 m/s²
Ditanyakan :
P =Tekanan = ….
Penyelesaian :
P = 1.176 N/m²
Pelajari Materi Lebih Lanjut Pada :
- Materi Tentang Prinsip kerja paku : brainly.co.id/tugas/23886678