Seorang guru tari di sebuah sanggar tari setiap hari mampu melatih peserta selama 4,5 jam. Dalam tarian itu ada beberapa gerakan yang harus dipelajari dan dilatihkan. Masing-masing gerakan mebutuhkan waktu 1/4 jam. Berapa gerakan tarian yang bisa dilatihkan oleh guru tersebut dalam sehari?​

Posted on

Seorang guru tari di sebuah sanggar tari setiap hari mampu melatih peserta selama 4,5 jam. Dalam tarian itu ada beberapa gerakan yang harus dipelajari dan dilatihkan. Masing-masing gerakan mebutuhkan waktu 1/4 jam. Berapa gerakan tarian yang bisa dilatihkan oleh guru tersebut dalam sehari?​

Jawaban:

18 gerakan

Penjelasan dengan langkah-langkah:

maaf kalau salah

diket = -¼ jam = 15 menit

– 15 menit = 1 gerakan

jadi ; 1 jam = 4 gerakan

jika 4,5 jam = 18 gerakan