Seorang ibu massa 50 kg dan anaknya 25 kg berhadapan satu sama lain pada lantai es. Dengan menempelkan telapak tangan mereka, mereka saling mendorong. Ibu mengerjakan gaya rata-rata 40 N pada anaknya. Berapakah percepatan masing-masing selama proses ini? Berapakah jarak pisah keduanya setelah 10 s?
Jawaban Terkonfirmasi
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : 10
Kategori : Bab 4 Dinamika Partikel
Kata Kunci : Hukum Newton
Dik : massa ibu = 50 kg
Massa anak = 25 kg
F = 40 N
Dit : a ibu? a anak?
s ? bila t = 10 s
Jawab :
a = F/m
a ibu = 40 / 50 = 0,8 m/s^2
a anak = 40 / 25 = 1,6 m/s^2
s ibu= vot + 1/2 a t^2
= 0 + 1/2 (0,8) (100)
= 50 x 0,8
= 40 m
s anak = 0 + 1/2 (1,6) (100)
= 50 x 1,6
= 80 m
s (jarak pisah) = 40 m + 80 m = 120 m